Golden Flower Hotel Bandung
Selain itu hotel juga dekat dengan kawasan pasar baru yang merupakan sebuah kawasan penjualan sandang terbesar di Jawa Barat dan salah satu yang terbesar di Asia tenggara. Sehingga pengunjung yang datang menginap di Golden Flower Hotel Bandung bisa memiliki berbagai tujuan seperti berlibur, bisnis maupun wisata sejarah dengan suasana dan bangunan jalan braga yang terkenal unik dan menarik.
Sebagai sebuah hotel bintang 4 di bandung, Golden Flower Hotel Bandung memiliki sekitar 193 kamar yang terbagi ke dalam berbagai tipe seperti Superior, Deluxe, Grand Deluxe, Executive, dan Suite. Kelima tipe ini memiliki berbagai fasilitas dan pelayanan yang berbeda sesuai dengan rate harga serta tipe yang di tawarkan.
Namun secara umum Golden Flower Hotel Bandung ini memiliki fasilitas yang cukup lengkap seperti bar tepi-kolam, coffee shop, concierge, fasilitas orang cacat, fasilitas rapat, klub malam, kotak penyimpanan aman, layanan kamar 24 jam, layanan laundry/dry cleaning, lift, pusat bisnis, restoran, ruang merokok, toko, transfer bandara/hotel, tur, wi-fi di tempat-tempat umum, Olahraga dan Rekreasi, gym/fasilitas kebugaran, kolam (anak), kolam renang (luar ruangan), pijat, sauna, spa, Internet dalam Kamar, Akses LAN dan WiFi gratis, Parkir, parkir valet, tempat parkir mobil.
Golden Flower Hotel Bandung berada di jalan Asia Afrika 15-17 kota Bandung. Nomor telepon yang bisa dihubungi adalah +62 22 423 9999, sementara fax +62 22 420 9889, dan Email : bandung@golden-flower.co.id. Atau jika Anda merupakan warga ibukota kantor untuk kota Jakarta berada di Apartment MT Haryono Residense Ruko RD, Jl. Otista No.60 Jakarta Timur nomor telepon yang bisa dihubungi +62 21 5785 1979, Fax : +62 21 5785 2367 sementara Email : sales@kagum-hotel.com.
Demikianlah review dan info dari Golden Flower Hotel Bandung, yang merupakan salah satu hotel di Bandung yang memiliki rate bintang 4 serta berada di kawasan jalan Asia Afrika yang merupakan pusat kota yang sarat akan sejarah. Semoga bisa membantu Anda dalam menambah referensi hotel bintang 4 yang pas sesuai kebutuhan tempat istirahat di kota Bandung.